'Smart Revolution Journey' Ajang Pembuktian Honda Revo Techno AT
// Category: otomotif // PT Astra Honda Motor (AHM) yang baru meluncurkan Revo Techno AT di Planet Hollywood (Selasa,20/7) ingin membuktikan ketangguhan bebek matik (betik) tersebut kepada konsumennya. Untuk itu, 10 unit disediakan untuk melakukan turing yang dikemas dalam tema "Smart Revolution Journey".
Usai peluncuran dilanjutkan pelepasan rombongan turing oleh Presiden Direktur AHM Yusuke Hori dan Wakil Presdir AHM Johannes Loman dari pelataran parkir Planet olywood. Kegiatan ini merupakan awal dari perjalanan 6 hari perjalanan untuk menguji daya tahan, kelincahan, dan keiritan bahan bakar.
Rutenya, dari Jakarta menuju Bali. Beberapa kota yang akan disinggahi rombongan antara lain, Bandung, Tegal, Semarang, Surabaya, Banyuwangi, dan Denpasar.
Adapun peserta turing melibatkan anggota tiga klub di bawah naungan merek sayap mengepak, yakni Honda Supra Jakarta, Honda Supra X 125 Comunity, dan Honda Revo Club. Semuanya berjumlah 10 rider, plus tiga rider cadangan.
"Turing dilakukan sebagai pembuktian ketangguhan produk baru Honda Revo Techno AT," ujar Loman, setelah melepas kepergian rombongan.
Usai peluncuran dilanjutkan pelepasan rombongan turing oleh Presiden Direktur AHM Yusuke Hori dan Wakil Presdir AHM Johannes Loman dari pelataran parkir Planet olywood. Kegiatan ini merupakan awal dari perjalanan 6 hari perjalanan untuk menguji daya tahan, kelincahan, dan keiritan bahan bakar.
Rutenya, dari Jakarta menuju Bali. Beberapa kota yang akan disinggahi rombongan antara lain, Bandung, Tegal, Semarang, Surabaya, Banyuwangi, dan Denpasar.
Adapun peserta turing melibatkan anggota tiga klub di bawah naungan merek sayap mengepak, yakni Honda Supra Jakarta, Honda Supra X 125 Comunity, dan Honda Revo Club. Semuanya berjumlah 10 rider, plus tiga rider cadangan.
"Turing dilakukan sebagai pembuktian ketangguhan produk baru Honda Revo Techno AT," ujar Loman, setelah melepas kepergian rombongan.
Sumber Dari : Kompas.com
Related posts :
Loading...
0 komentar for this post
Leave a reply
- 2008 - 2009 Ruangbacaan. Content in my blog is licensed under a Creative Commons License.
- Ruang Bacaan template designed by RuangBacaan Design.
- Powered by Blogger.com.